Hasil Drawing Liga Champions 2016, Inilah Peta Kekuatan & Peluang Klub di Setiap Grupnya!

Hasil Drawing Liga Champions 2016, Inilah Peta Kekuatan & Peluang Klub di Setiap Grupnya! - Hallo sahabat Hot News Everyday, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Hasil Drawing Liga Champions 2016, Inilah Peta Kekuatan & Peluang Klub di Setiap Grupnya!, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel NEWS, Artikel SPORT, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Hasil drawing UCL telah ditentukan kemarin (25/8/16) di Monaco, Perancis. Dari hasil undian tersebut, terdapat beberapa fakta yang mengejutkan karena ada tim besar yang harus bertarung di dalam satu grup itu. Namun dengan adanya klub raksasa yang ditempatkan dalam satu grup, malah membuat UCL tahun ini akan semakin seru.


Berikut adalah pembagian grup Liga Champions 2016 :

Grup A: Paris Saint-Germain, Arsenal, Basel, Ludogorets 
Grup B: Benfica, Napoli, Dynamo Kyiv, Besiktas
Grup C: Barcelona, Manchester City, Borussia Moenchengladbach, Celtic
Grup D: Bayern Muenchen, Atletico Madrid, PSV Eindhoven, Rostov
Grup E: CSKA Moskwa, Bayer Leverkusen, Tottenham Hotspur, AS Monaco
Grup F: Real Madrid, Borussia Dortmund, Sporting CP, Legia Warsawa
Grup G: Leicester City, FC Porto, Club Brugge, Kobenhavn
Grup H: Juventus, Sevilla, Lyon, Dinamo Zagreb

Melihat peta persaingan di atas, saya rasa akan terjadi pertarungan yang cukup ketat di grup A dimana ada 2 klub besar yaitu PSG dan Arsenal, lalu di grup C ada Manchester City, Barcelona, Borussia Moenchengladbach, Celtic yang merupakan nama-nama besar di liga masing-masing.

Di grup D, Munchen harus bersaing dengan Atletico Madrid dan PSV dengan mengesampingkan Rostov, Lalu di Grup F, Madrid harus bersaing dengan Dortmund dan lainnya jika ingin mempertahankan gelar UCL. Sementara debutan anyar dari liga Inggris, Leicester City, harus bersaing di grup G dengan Porto dan lainnya.

Menurut saya, peluang lolos di masing-masing grup adalah sebagai berikut :

Grup A: Paris Saint-Germain, Arsenal
Grup B: Benfica, Napoli
Grup C: Barcelona, Manchester City
Grup D: Bayern Muenchen, Atletico Madrid
Grup E: Tottenham Hotspur, AS Monaco
Grup F: Real Madrid, Borussia Dortmund
Grup G: Leicester City, FC Porto
Grup H: Juventus, Sevilla

Namun mau tidak mau kita tetap harus menunggu sampai penyisihan grup UCL selesai, karena di liga Champions terkadang terjadi hal yang mengejutkan, misalnya saja ketika MU tidak lolos dari grup padahal satu grup dengan tim-tim yang dianggap kurang kompeten.

Sign up here with your email address to receive updates from this blog in your inbox.

0 Response to "Hasil Drawing Liga Champions 2016, Inilah Peta Kekuatan & Peluang Klub di Setiap Grupnya!"

Post a Comment

close